Selasa, 06 November 2012

MSST



PERALATAN PENGENDALI
Peralatan pengendali adalah komponen yang mengatur daya yang dikirimkan ke suatu beban elektrik tertentu. semua komponen yang dipergunakan dalam sirkit pengendali (motor) dapat diklasifikasikan menjadi pengendali utama (motor) dan pengendali pengarah (motor)

ƒPeralatan Pengendali Utama (Primary Control Device), seperti :
  • kontaktor (motor)
  • starter, dan 
  • controller 
ƒPeralatan Pengendali Pengarah (Pilot Control Device), seperti :
  • relay, atau peralatan yang mengaktivasi sirkit daya, 
 mengarahkan operasi dari peralatan lainnya. 
ƒ Contoh: 
  • pushbuttons, 
  • flow switches, 
  • pressure switches dan 
  • thermostat.

    saklar manual
    • Toogle switch
    • slide switch
    • rocker switch
    • DIP switch
    • rotary switch
    • Thumbheel switch
    • selektor switch
    • push button switch
    • drum switch
    Tranducers 
      
       Tranducers adalah peralatan yang dapat mengubah energi dari suatu bentuk ke bentuk lainnya.
    tranducers di bagi menjadi dua bagian 
    1. input tranducers/elektrik input : mengubah energi non-Listrik seperti suara, cahaya menjadi energi listrik.
    2. output tranducers/elektrik output : merupakan kebaikan dari elektrik input tranducers

    Tidak ada komentar:

    Posting Komentar

    Sign up for PayPal and start accepting credit card payments instantly.